PROGRAM PERCABANGAN MENGGUNAKAN DELPHI 7

Standar

Ini kita membuat sebuah program yang menggunakan percabangan (IF ELSE) dalam delphi.Pertama yang harus dikerjakan kita harus membuat Form baru kita beri nama FPercabangan lalu kita masukkan komponen 5 Label,3 edit,5 edit dan colordialog.Dari komponen berikut ini contohnya:

Gambar

 

Selanjutnya jika sudah selesai membuat formnya kita langsung masukkan resourcenya satu persatu.Pertama kita click dua kali pada button Proses lalu kita masukkan codingnya seperti dibawah:

var
A:Integer;
begin
A := StrToInt (Ednilai.Text);
if (A>=0) and (A < 30) then
begin
Edpredikat.Text:=’E’;
Edket.Text:=’Gagal’;
end
else if (A>=30) and (A<50) then
begin
Edpredikat.text:=’D’;
Edket.Text:=’Gagal’;
end
else if (A>=50) and (A<70) then
begin
Edpredikat.text:=’C’;
Edket.Text:=’Lulus’;
end
else if (A>=70) and (A<85) then
begin
Edpredikat.Text:=’B’;
Edket.Text:=’Lulus’;
end
else if (A>=85) and (A<=100) then
begin
Edpredikat.Text:=’A’;
Edket.Text:=’Lulus’;
end
else
begin
Edpredikat.Text:=’Salah Input’;
Edket.Text:=’Ulangi Lagi’;
end;
end;

Kemudian selanjutnya click dua kali pada button Ubah Warna untuk mengganti warna Font yang sudah berjalan.Berikut codingnya:

procedure TFPercabangan.BtnubahClick(Sender: TObject);
begin
Ednilai.Font.Color:=clred;
Edpredikat.Font.Color:=clblue;
Edket.Font.Color:=clgreen;
end;

Berikutnya kita ingin menghapus font yang sudah ada untuk menulis dari awal kembali,caranya seprti dibawah:

procedure TFPercabangan.BtnclearClick(Sender: TObject);
begin
Ednilai.Text:=”;
Edpredikat.Text:=”;
Edket.Text:=”;
end;

 Yang terakhir kita buatkan tombol keluar untukk mengakhiri programnya,berikut codingnya:

procedure TFPercabangan.BtnexitClick(Sender: TObject);
begin
if(Application.MessageBox(‘Are You Sure To Exit The Program’,’Exit’,MB_YesNo)=ID_Yes)then
begin
Application.Terminate;
end;
end;

ini tambahan untuk membuat menu warna untuk mengganti warna formnya,berikut resource:
procedure TFPercabangan.BtngantiClick(Sender: TObject);
begin
if colordialog1.Execute then
FPercabangan.color := colordialog1.Color;
end;

end.

Hasil dari coding diatas adalah sebagai berikut:

Gambar

Gambar

Sukses ya teman teman 😀 😀 😀

 

by:wawan khoirul anam

Tinggalkan komentar